POLITEKNIK PAJAJARAN MENDIDIK CALON PENGUSAHA
Indonesia masih kekurangan pengusaha. Menurut data jumlah pengusaha di Indonesia kurang dari 1% dimana setidaknya di negara-negara maju sebesar 3-5%. Politeknik Pajajaran (Poljan) tergerak untuk memberi sumbangan dalam menciptakan pengusaha masa depan dan menjadi perguruan tinggi yang berbasis kewirausahaan dengan menanamkan jiwa wirausaha sejak awal perkuliahan.
No Comments